Hari pertama kedatangan Tim Relawan Kesehatan Dinkes PPKB Kabupaten Trenggalek langsung melakukan pelayanan pemeriksaan kesehatan maupun pengobatan di lokasi pengungsian bencana gempa dan tsunami palu bergabung satu pos kesehatan dengan Tim Kesehatan dari Jawa Tengah yang berjarak 200 meter dari daerah likuifaksi.
Tim Relawan Kesehatan dari Dinkes PPKB Kabupaten Trenggalek akan melakukan pelayanan sampai hari Jumat tanggal 19 Oktober 2018.
(Sumber : Dinkesdalduk dan KB Kab. Trenggalek)